BPSDMP KOMINFO MANADO GELAR RAPAT PERENCANAAN PROGRAM DTS TAHUN 20...
(Tomohon, 20 Desember 2021) - Bertempat di Ballroom Grand Master Resort Tomohon, Kepala BPSDMP Kominfo Manado bapak Drs. Darsa Jaya Hedar, MAP membuka secara resmi Rapat Perencanaan Kegiatan Program DTS Tahun 2022 bersama dengan mitra kerja